img

Supplemen Pengetahuan BNI CorpU TV : BNI Webinar Financial Crimes Sharing Session

Semangat Pagi BNI Hi-Movers

Emerging threats dalam keuangan, seperti kejahatan siber, pencucian uang, dan deepfake, menuntut effective response to information requests melalui kepatuhan regulasi, keamanan data, respons cepat, serta pemanfaatan teknologi. Dengan strategi yang tepat, institusi keuangan dapat mengurangi risiko dan menjaga kepercayaan nasabah

Wah menarik ya, untuk mengurangi risiko dan menjaga kepercayaan nasabah, jangan lewatkan Zoominar Financial Crimes Sharing Session, hanya di Suplemen Pengetahuan BNU CorpUTV

BNI Webinar Financial Crimes Sharing Session

Bersama:

Speaker:
- Mochamad Reza (Pakar Kepatuhan dan Manajemen Risiko Keuangan di Industri Perbankan Global)

Host:
- Tegishtha Soewarno (Divisi International & Financial Institutions)

Pada:
Selasa, 18 Februari 2025
15.00 – 16.30 WIB
Zoom Webinar:
- ID 83 6161 38 530
- Link https://us02web.zoom.us/j/83616138430

Dapatkan 90 menit learning hours yang otomatis tercatat di MoRe unLeaSh - BNI Smarter

Don't Miss It

#BNIUniversity
#SuplemenPengetahuan

SHARE: